Ini Nama-Nama Terpilih Anggota PPS Pada Pilkada Bolmut dan Pilgub Sulut

 

BOLMUT,SULAWESION.COM– Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bolaang Mongondow Utara (Bolmut) telah mengumumkan calon anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) pada pemilihan Gubernur/wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati tahun 2024, Sabtu 25 Mei 2024.

Proses pelantikanpun akan digelar pada Minggu 26 Mei 2024 di audotorium Kantor Bupati Bolmut.

Pengumuman Hasil Wawancara dan Seleksi Akhir PPS_OK (1)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *