SULAWESION.COM – Burung salah satu binatang peliharaan manusia yang sering masuk dalam mimpi.
Mimpi tentang burung memiliki banyak arti. Tergantung situasi mimpi tentang burung tersebut.
Dalam tafsir mimpi Islam yang ditulis oleh Abul Abbas Ahmad bin Abdurrahman, Qawâ’idu Tafsîril Ahlâm menjelaskan arti mimpi burung.
Berikut ini diurai tentang arti mimpi burung dalam bukunya Beirut, Muassasatur Rayyân: 2000 M], cetakan pertama, halaman 289-290.
Arti Mimpi Burung Dalam Sangkar
Burung dalam sangkar diartikan berbagai arti. Burung dalam sangkar diartikan dibatasi sehingga terkait masalah harta, budak dan anak yang tersimpan.
Arti Mimpi Burung Menyanyi
Jika seseorang bermimpi melihat burung menyanyi itu mendandakan arti baik.
Arti mimpi burung menyanyi atau mencogeh diartikan sebagai seorang penyanyi, penceramah atau qari’.
Jika orang yang bermimpi orang yang sakit, lalu saat burung menyanyi ia menangis tanpa jeritan, maka mimpi tersebut menunjukkan arti kalau ia akan segera sembuh.
Akan tetapi jika mimpi burung menyanyi disertai jeritan, maka mimpi demikian menunjukkan arti kalau sakit itu akan membawanya menuju kematian.
Arti Mimpi Burung dalam Sangkar
Melihat burung dalam sangkar saat bermimpi itu dapat diartikan sebagai orang terpenjara.
Kemudia arti mimpi memberikan makan burung di dalam sangkar memiliki arti sebagai pertanda akan berbincang orang dalam penjara.
Arti lainnya mimpi memberikan makanan burung di dalam sangkar juga terkait kebabasan seseorang dari dalam penjara.
Adapun mimpi burung lepas dari sangkarnya dapat diartikan mempi tersebut menunjukkan arti ada orang sakit yang akan meninggal, atau ia akan berpisah darinya orang yang disayanginya.
Demikian arti mimpi melihat burung berdasakarkan tafsir Islam. Semoga bermanfaat. Wallahualam. ***
Tim Redaksi | Guesman Laeta