Produk UMKM Gula Aren Raih Penghargaan Award Tingkat Provinsi Sulut

Produk UMKM Gula Aren, Arya Krisna Nusantara Made saat menerima penghargaan.(Foto:Kominfo).
Produk UMKM Gula Aren, Arya Krisna Nusantara Made saat menerima penghargaan.(Foto:Kominfo).

KOTAMOBAGU, SULAWESION.COM- Dinas Perdagangan, Koperasi, dan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) mendampingi, membina, dan mendorong para pelaku UMKM di wilayah tersebut telah membuahkan hasil positif.

Salah satu UMKM gula aren milik Arya Krisna Nusantara Made, warga Kelurahan Kotabangon, berhasil meraih prestasi luar biasa ditingkat Provinsi Se-Sulawesi Utara (Sulut), Kamis (24/8/2023).

Bacaan Lainnya

Asisten II Sekda Kotamobagu, Siti Rafiqah Bora, menjelaskan, prestasi ini dapat menjadi motivasi bagi UMKM Kotamobagu lainnya untuk terus meningkatkan kualitas dan kuantitas produk mereka.

“Dengan begitu, kendala dalam pemasaran dapat diminimalkan, dan tujuan menjadikan UMKM sebagai pelaku bisnis profesional bisa terwujud,” ujarnya.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *